Senin, 08 April 2013

Bahaya Memiliki Perut yang Buncit2


2. Kerusakan pembuluh arteri
[lihat.co.id] - Sebuah penelitian di tahun 2012 menemukan adanya kaitan antara kelebihan di bagian perut dengan kekakuan arteri. Peneliti mengamati dua orang dengan obesitas bagian perut dan obesitas secara umum. Mereka menemukan bahwa setiap peningkatan 0,1 rasio lemak di pinggang meningkatkan risiko kerusakan arteri. Jika dibiarkan ini bisa menyebabkan berbagai penyakit jantung dan stroke.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar