Nama ini pasti tidak asing bagi para penggemar ramalan, karena inilah peramal Indonesia yang mampu meramal hingga jauh ke masa kini, meski peramal ini lahir pada 1135 di kerajaan Kediri.
Jayabaya dikenal publik melalui buku berjudul 'Jangka Jayabaya', buku yang memuat ramalan tentang kondisi Indonesia sejak ia hidup, hingga kelak menjelang kiamat. Ramalan-ramalan Jayabaya tidak ditulis sendiri, melainkan dituliskan oleh Mpu Sedah dan Mpu Panuluh, seorang penulis dan seorang guru. Jika ditotal, ramalan Jayabaya yang termuat dalam Jangka Jayabaya ada sekitar 216 ramalan. Ketika masih hidup, Jayabaya sudah tahu kalau suatu saat Indonesia akan dijajah Belanda dan Jepang, karena dalam ramalan itu disebutkan, bahwa akan ada orang berkulit putih yang akan mengambil alih kekuasaan Indonesia, dan setelah itu kekuasaan diambil alih oleh orang berkulit kuning.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar